Breaking News
Indra Mukhlis Adnan Berpulang, Ketua DPRD Inhil Ikut Berduka Cita | Kepala Bayi Putus Tertinggal di Rahim Ibu, Polisi Duga Ada Kelalaian Nakes | Oknum Wartawan Ini Menjadi Otak Investasi Bodong | Panen Raya Melon di Siak Kecil, Bupati Ajak Kelola Lahan Secara Optimal | Amnesty International: Artificial Intelligence Jadi Ancaman Baru bagi HAM | AS Akui Israel Bunuh dan Lukai 80.000 Warga Palestina di Gaza hingga Akhir 2023 Sabtu, 27 April 2024

 
Kesaksian Jemaah: UAS Pernah Tolak Hadiah Mobil dari Jemaah
Senin, 15-04-2019 - 13:20:53 WIB

PEKANBARU - Fitnah keji yang menyerang Ustaz Abdul Somad (UAS) sangat disayangkan oleh berbagai pihak. Banyak jemaah UAS yang memberikan kesaksian tentang sosok yang sebenarnya tentang pendakwah yang bergelar Datuk Seri Ulama Setia Negara itu.

Kesaksian itu datang dari banyak kalangan. Salah satunya seperti disampaikan oleh Jemaah Lintas Masjid di Pekanbaru yang juga ketua masjid Hijratussabirin Pekanbaru, H Endar Muda.

Melalui sebuah kertas, H Endar Muda yang juga Ketua MUI Tenayan Raya Pekanbaru ini menyampaikan testimoni atas penolakan hadiah satu unit mobil Kijang Innova oleh Ustaz Abdul Somad.

Berikut ini testimoninya:

"Kejadian ini terjadi sekitar bulan Mei 2013, pada minggu pagi ba'da Tausiah Subuh di masjid Agung provinsi Riau dengan tergesa-gesa saya mengejar UAS dari belakang sebuah mobil Opel Blazer BM 1588 AT yang baru dibeli oleh UAS, berhenti di depan gereja Jalan Hangtuah Pekanbaru.

"Ustad Abdul Somad saya dan kawan-kawan beserta para jamaah telah mengumpulkan uang untuk membeli 1 unit mobil Kijang Innova yang baru, hari ini atas nama kawan-kawan dan para jamaah, saya ingin menyerahkan mobil tersebut kepada Ustad, untuk bisa Ustad pakai dalam berdakwah. Semoga dengan senang hati Ustad dapat menerimanya".

Lalu secara santu ustad Abdul Somad menjawab :

"Pak Endar... rasanya saya tidak pantas untuk menerima mobil tersebut. Jika Pak Endar dan teman-teman serta para jamaah ingin berinfaq, silahkan berikan kepada orang yang lebih membutuhkan".

Dengan rasa sedih dan hampir meneteskan air mata saya merasa bangga dan kagum dengan kepribadian UAS, meski sedikit merasa kecewa.

Dari dulu hingga hari ini UAS pun tidak pernah memberikan tarif apabila dia diundang untuk menyampaikan tausiah. Itulah yang kami rasakan di Pekanbaru Kota Bertuah ini dan saya berdoa semoga tetap istiqomah dalam berdakwah.

Inilah kejadian nyata yang saya alami ketika itu Semoga Allah SWT melindungi UAS kapan dan dimanapun ia berada Amin ya robbal Alamin."


[cakaplah.com]




 
Berita Lainnya :
  • Indra Mukhlis Adnan Berpulang, Ketua DPRD Inhil Ikut Berduka Cita
  • Kepala Bayi Putus Tertinggal di Rahim Ibu, Polisi Duga Ada Kelalaian Nakes
  • Oknum Wartawan Ini Menjadi Otak Investasi Bodong
  • Panen Raya Melon di Siak Kecil, Bupati Ajak Kelola Lahan Secara Optimal
  • Amnesty International: Artificial Intelligence Jadi Ancaman Baru bagi HAM
  •  
    Komentar Anda :

     
    Berita Terkini Indeks
    #1 Indra Mukhlis Adnan Berpulang, Ketua DPRD Inhil Ikut Berduka Cita
    #2 Kepala Bayi Putus Tertinggal di Rahim Ibu, Polisi Duga Ada Kelalaian Nakes
    #3 Oknum Wartawan Ini Menjadi Otak Investasi Bodong
    #4 Panen Raya Melon di Siak Kecil, Bupati Ajak Kelola Lahan Secara Optimal
    #5 Amnesty International: Artificial Intelligence Jadi Ancaman Baru bagi HAM
    #6 AS Akui Israel Bunuh dan Lukai 80.000 Warga Palestina di Gaza hingga Akhir 2023
    #7 Visa Jemaah Calon Haji Riau Dicetak, 6 Kloter Sudah Selesai
    #8 Penetapan NIP PPPK Pemprov Riau 2023 Masih Diproses BKN
    #9 Kisah Sulit Melaksanakan Haji di Zaman Khalifah Umar Bin Khattab
    #10 Thailand akan Bangun Gedung Tertinggi di Dunia, Ingin Kalahkan Burj Khalifa
     

    Riautrust.com adalah media online yang melayani informasi dan berita dengan mengutamakan kecepatan serta kedalaman informasi. Selengkapnya

    free html hit counter
     
    Quick Links
     
    + Home
    + Redaksi
    + Disclaimer
    + Pedoman Berita Siber
    + Tentang Kami
    + Info Iklan
     
    Kanal
     
    + Riau Region
    + Politik
    + Ekbis
    + Metropolitan
    + Peristiwa
    + Nasional
    + Sport
    + SainsTech
    + Showbiz
    + Mozaik
    + Lifestyle
    + Internasional
    + Indeks
     
     

    Alamat Redaksi/Pemasangan iklan:

     
    Komplek Beringin Indah
    Jalan Kulim No. 121, Pekanbaru, Riau
    (0761)63515 - 0812-76-47104

    iklan_riautrust@yahoo.com
    redaksi_riautrust@yahoo.com
    www.riautrust.com
     
    Copyright © 2023 riautrust.com, all rights reserved