Breaking News
Waspada! Sepuluh Kebiasaan Ini Bisa Bikin Anda Pikun | Dinyatakan Sehat, Jemaah Haji Asal Pekanbaru Diberangkatkan Bersama Kloter BTH – 07 | Alfedri Doakan Calon Jamaah Haji Siak Tetap Sehat dan Selamat Pulang Pergi | Menuju Pilkada Dumai, Dokter Ridho Dapat Diterima Berbagai Pihak | Diharapkan Dumai Jadi Pusat Pelayanan Kesehatan | Perkuat Keimanan, WBP Wanita Muslim Lapas Pasir Pengaraian Diberi Siraman Rohani Senin, 20 Mei 2024

 
Pelaksanaan Rapid Test Gratis Diberlakukan bagi Pengunjung Pasar Ramayana Bangkinang
Senin, 15-06-2020 - 05:59:26 WIB

BANGKINANG - Demi terlaksananya pemeriksaan kesehatan masyarakat agar terhindar dari Penyebaran Virus Covid-19, Dinas Kesehatan Kabupaten Kampar melakukan pelaksanaan Rapid Test bagi pengunjung Pasar Ramayana Bangkinang, diutamakan bagi masyarakat yang suhu tubuhnya diatas 37,5 Derajat Celcius, masyarakat yang tidak mengenakan masker juga turut dicek suhu tubuhnya serta diwajibkan memakai masker.

Sehingga masyarakat lebih peduli dengan kesehatan dirinya dan juga memastikan tidak terpapar penyebaran Virus Covid-19 saat beraktivitas di pusat perbelanjaan, kerumunan massa dan lebih disiplin dalam melaksanakan protokol Kesehatan serta selalu menggunakan masker saat beraktivitas diluar rumah, Minggu(14/6)

Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Kampar H. Dedy Sambudi, SKM, M.Kes menyampaikan bahwa pentingnya memeriksakan diri dan melakukan pemeriksaan kesehatan seperti pelaksanaan Rapid Test ini, sehingga masyarakat yang melakukan aktivitas di pusat perbelanjaan, kerumunan massa dan fasilitas publik yakin akan kesehatan dirinya dan tidak terpapar penyebaran Virus Covid-19.

"Pelaksanaan Rapid Test ini dilakukan untuk memastikan setiap pengunjung bebas dari paparan Virus Covid-19, dan hasilnya nanti juga dapat meningkatkan kesadaran masyarakat untuk melaksanakan protokol Kesehatan serta selalu menggunakan masker saat beraktivitas diluar rumah" ungkap Dedi

Sementara itu, Kepala Puskesmas Bangkinang Zolmiwardi, SKM, M.Kes beserta tim Gugus Tugas Covid-19 di Pasar Ramayana Bangkinang, mengharapkan kesadaran masyarakat serta antusiasme menyikapi pelaksanaan Rapid Test ini agar nantinya setiap orang yang berkunjung dan berbelanja dapat mengetahui hasil test kesehatannya.

"Masyarakat kami harapkan kesadarannya sendiri serta antusiasnya dalam memeriksakan kesehatan dirinya melalui Rapid Test yang kami laksanakan, agar senantiasa terhindar dari Penyebaran Covid-19." Ungkap Zolmiwardi (Rls)



 
Berita Lainnya :
  • Waspada! Sepuluh Kebiasaan Ini Bisa Bikin Anda Pikun
  • Dinyatakan Sehat, Jemaah Haji Asal Pekanbaru Diberangkatkan Bersama Kloter BTH – 07
  • Alfedri Doakan Calon Jamaah Haji Siak Tetap Sehat dan Selamat Pulang Pergi
  • Menuju Pilkada Dumai, Dokter Ridho Dapat Diterima Berbagai Pihak
  • Diharapkan Dumai Jadi Pusat Pelayanan Kesehatan
  •  
    Komentar Anda :

     
    Berita Terkini Indeks
    #1 Waspada! Sepuluh Kebiasaan Ini Bisa Bikin Anda Pikun
    #2 Dinyatakan Sehat, Jemaah Haji Asal Pekanbaru Diberangkatkan Bersama Kloter BTH – 07
    #3 Alfedri Doakan Calon Jamaah Haji Siak Tetap Sehat dan Selamat Pulang Pergi
    #4 Menuju Pilkada Dumai, Dokter Ridho Dapat Diterima Berbagai Pihak
    #5 Diharapkan Dumai Jadi Pusat Pelayanan Kesehatan
    #6 Perkuat Keimanan, WBP Wanita Muslim Lapas Pasir Pengaraian Diberi Siraman Rohani
    #7 Raih Rekor MURI, Lift Jembatan TASL Jadi Primadona Wisatawan Siak
    #8 Ingat! Jemaah Haji Jangan Lakukan 6 Hal Ini di Tanah Suci
    #9 Pekan Olahraga Pelajar Daerah Kabupaten Siak 2024 Resmi di Tutup Wakil Bupati Siak Husni Merza
    #10 Manajemen RSUD Dumai Dinilai Peduli Masyarakat Sekitar
     

    Riautrust.com adalah media online yang melayani informasi dan berita dengan mengutamakan kecepatan serta kedalaman informasi. Selengkapnya

    free html hit counter
     
    Quick Links
     
    + Home
    + Redaksi
    + Disclaimer
    + Pedoman Berita Siber
    + Tentang Kami
    + Info Iklan
     
    Kanal
     
    + Riau Region
    + Politik
    + Ekbis
    + Metropolitan
    + Peristiwa
    + Nasional
    + Sport
    + SainsTech
    + Showbiz
    + Mozaik
    + Lifestyle
    + Internasional
    + Indeks
     
     

    Alamat Redaksi/Pemasangan iklan:

     
    Komplek Beringin Indah
    Jalan Kulim No. 121, Pekanbaru, Riau
    (0761)63515 - 0812-76-47104

    iklan_riautrust@yahoo.com
    redaksi_riautrust@yahoo.com
    www.riautrust.com
     
    Copyright © 2023 riautrust.com, all rights reserved