Senin, 04 Juli 2022 - 06:35:17 WIB Peduli Petani, Gubri Segera Kirim Surat ke Presiden terkait Anjloknya Harga Sawit PEKANBARU - Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar akan mengirim surat kepada Presiden Joko Widodo menyikapi Anjlok harga sawit petani. Pasalnya harga sawit petani terus mengalami penurunan pasca pencabutan larangan crude palm oil (CPO) oleh pemerintah beberapa waktu lalu....
Rabu, 29 Juni 2022 - 07:07:34 WIB Pedagang di Pekanbaru Keluhkan Pembelian Migor Curah dengan Aplikasi tak Bekerja Baik PEKANBARU - Pedagang di Pekanbaru mulai menggunakan aplikasi PeduliLindungi sebagai syarat konsumen untuk membeli minyak goreng curah sesuai kebijakan pemerintah.Salah satu pedagang di Jalan Nenas, Sukajadi Weria Harniadi, Selasa, menyebutkan pihaknya telah menerapkan syaratnya...
Selasa, 28 Juni 2022 - 17:25:19 WIB Harga CPO Ambyar, Ini Penyebabnya PEKANBARU - Harga minyak sawit mentah atau crude palm oil (CPO) ambyar pada pekan ini. Ada beberapa fundamental yang mengerek harga CPO anjlok. Tercatat, harga CPO pekan ini Rp 8.522,69 per kg.Mengutip pernyataan Ketua Perdagangan dan Perencana di Kaleesuwari Intercontinental...
Rabu, 22 Juni 2022 - 19:59:49 WIB Harga Minyak Diperdagangan Asia Anjlok, Tertekan Perkiraan Pemangkasan Harga BBM AS JAKARTA - Harga minyak anjlok lebih dari lima dolar AS per barel di perdagangan Asia pada Rabu sore, di tengah desakan Presiden AS Joe Biden untuk memangkas biaya bahan bakar bagi pengemudi dalam episode terbaru yang memperburuk hubungan antara Gedung Putih dan industri minyak...
Selasa, 21 Juni 2022 - 20:23:39 WIB Harga TBS Sawit Riau Sepekan Kedepan Turun, Berikut Rinciannya PEKANBARU - Memasuki pekan ketiga bulan Juni, harga Tandan Buah Segar (TBS) kelapa sawit di Provinsi Riau mengalami penurunan pada setiap kelompok umur kelapa sawit.Kepala Bidang (Kabid) Pengolahan dan Pemasaran, Dinas Perkebunan (Disbun) Provinsi Riau, Defris Hatmaja mengatakan...
Senin, 20 Juni 2022 - 19:58:40 WIB Jokowi Minta Jajarannya Jaga Stabilitas Harga Kebutuhan Pokok JAKARTA - Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta jajarannya agar menjaga berbagai harga kebutuhan pokok tetap stabil dan terjangkau. Dari tinjauannya di beberapa daerah, Jokowi menyebut harga untuk minyak goreng curah kini sudah mulai stabil.Namun demikian, Jokowi meminta agar...
Jumat, 17 Juni 2022 - 20:19:43 WIB Harga Cabai Makin Pedas, Capai Rp110 Ribu Per kilogram BENGKALIS - Harga kebutuhan pokok dalam satu minggu belakangan ini terjadi kenaikan yang cukup signifikan, di antaranya harga cabai keriting semakin pedas dijual pedagang di pasar Sungai Pakning Kecamatan Bukit Batu Kabupaten Bengkalis mencapai Rp110.000 per...
Selasa, 14 Juni 2022 - 05:50:12 WIB etani Karet di Riau Wajib Tahu, Harga Bokar Secara Umum Naik PEKANBARU - Harga bahan olahan karet rakyat (Bokar) baik tingkat petani maupun di beberapa unit pengolahan dan pemasaran bokar (UPPB) yang ada di Kabupaten/Kota se Riau pada minggu kedua bulan Juni 2022, secara umum naik."Secara umum harga bokar naik. Namun, untuk harga...
Senin, 13 Juni 2022 - 15:38:33 WIB Minggu Ini Harga Pinang Kering di Riau Rp11.419 per Kg PEKANBARU - Harga komoditas perkebunan yakni pinang kering di provinsi Riau, mengalami penurunan pekan ini. Saat ini per Kilogram (Kg) nya, harga pinang kering berada pada level Rp 11.419 per Kg nya.Kepala dinas perkebunan Riau, Zulfadli mengatakan, harga harga pinang kering...
Senin, 13 Juni 2022 - 15:04:53 WIB Larangan Ekspor CPO Dicabut, Syamsuar: Harga Sawit Petani di Riau Belum Normal PEKANBARU - Gubernur Riau (Gubri), Syamsuar mengeluhkan soal harga sawit petani rakyat masih belum normal pasca adanya kebijakan larangan ekspor CPO dari pemerintah."Harga sawit kemarin sempat turun karena ada kebijakan pemerintah tidak boleh ekspor CPO. Kemudian kita...