Breaking News
Unilak Dukung Program Literasi Digital Sektor Pendidikan Bagi Gen Z | Pemerintah Buka Kuliah Gratis Untuk Pekebun Kalapa Sawit Hingga ASN | Semangat Gesa Jalan, Pemprov Riau Mulai Perbaiki Jalan Ahmad Yani Pekanbaru | Indah dan Uniknya Stand Bazar MTQ Kabupaten Siak Tingkat Provinsi Riau di Dumai | Pekan Depan BUMN China ke Riau, Tinjau Lokasi Jembatan Bengkalis-Pulau Sumatera | Dihadiri Ribuan Masyarakat, MTQ XLII Provinsi Riau Dimeriahkan Ustaz Derry Sulaiman Kamis, 25 April 2024

 
Viral Gegara Sering Disindir Kakak Kelas, Alis Siswi Ini sampai Dicek oleh Gurunya
Senin, 19-09-2022 - 19:56:30 WIB

RIAUTRUST.COM - Aksi senioritas memang masih sering terjadi di sekolah hingga perguruan tinggi. Beberapa waktu lalu sempat viral seorang mahasiswa dilabrak kakak tingkatnya hanya karena memakai alis terlalu tebal.

Hal itu juga terjadi pada salah satu siswi ini. Melalui unggahan di akun TikTok @mant973, si pemilik akun membagikan cuplikan seorang siswi yang alisnya tengah dicek oleh gurunya.

Video itu menunjukan siswi yang tengah duduk sambil diusap alisnya menggunakan tissue oleh gurunya. Pada video itu pun menjelaskan kalau alasan gurunya melakukan itu untuk membuktikan apakah benar siswi ini berias menggunakan pensil alis.

Hal itu juga didukung oleh para kakak kelas yang suka menyindiri siswi tersebut gegara memiliki alis yang tebal. Siswi itu pun terlihat santai dan senyum-senyum sambil memegang kaca.

"Aduh bu pegel," ucap si siswi itu.

"Lah iya pegel kan kamu emang nggak pakai alis," jawab si guru.

"Gini loh bu aku mau nanya, emang aku kelihatan pakai alis. Soalnya aku tuh disindir-sindir sama kakak kelas," jelas si siswi.

Gurunya pun kembali mengusap alis siswinya itu dengan tissue dan mengatakan kalau emang alisnya si siswi itu tebal saja seperti memakai alis.

Tentu saja unggahan video itu menuai komentar dari warganet. Tak sedikit juga warganet yang mendukung si siswi itu.

Baca Juga: Lagi! Gara-gara Pensil Alis Murid ini Harus kena Razia Guru, Tapi Kok...

"Emangnya semua cewek alisnya harus tipis ya, aneh banget dikira pakai alis," komentar seorang warganet.

"Lah emang udah tebel dari lahir, mau gimana lagi," ujar warganet lain.

Ada juga warganet yang mengalami kisah serupa dengan siswi itu.

"Aku juga pernah digituin sama Guru BK," ungkap warganet tersebut.

"Kalau aku dulu dikira pakai liptint, padahal enggak sama sekali," tambah komentar dari salah satu warganet.

(Suara.com)




 
Berita Lainnya :
  • Unilak Dukung Program Literasi Digital Sektor Pendidikan Bagi Gen Z
  • Pemerintah Buka Kuliah Gratis Untuk Pekebun Kalapa Sawit Hingga ASN
  • Semangat Gesa Jalan, Pemprov Riau Mulai Perbaiki Jalan Ahmad Yani Pekanbaru
  • Indah dan Uniknya Stand Bazar MTQ Kabupaten Siak Tingkat Provinsi Riau di Dumai
  • Pekan Depan BUMN China ke Riau, Tinjau Lokasi Jembatan Bengkalis-Pulau Sumatera
  •  
    Komentar Anda :

     
    Berita Terkini Indeks
    #1 Unilak Dukung Program Literasi Digital Sektor Pendidikan Bagi Gen Z
    #2 Pemerintah Buka Kuliah Gratis Untuk Pekebun Kalapa Sawit Hingga ASN
    #3 Semangat Gesa Jalan, Pemprov Riau Mulai Perbaiki Jalan Ahmad Yani Pekanbaru
    #4 Indah dan Uniknya Stand Bazar MTQ Kabupaten Siak Tingkat Provinsi Riau di Dumai
    #5 Pekan Depan BUMN China ke Riau, Tinjau Lokasi Jembatan Bengkalis-Pulau Sumatera
    #6 Dihadiri Ribuan Masyarakat, MTQ XLII Provinsi Riau Dimeriahkan Ustaz Derry Sulaiman
    #7 Ketua DPRD Siak Ikuti Pawai Taaruf MTQ XLII Tingkat Provinsi di Dumai
    #8 Pria Solo Ajukan Uji Materi ke MK untuk SIM di Bawah 17 Tahun
    #9 Amalan Rasulullah saat Makkah Diterjang Angin Kencang
    #10 Pemerintah Segera Bentuk Satgas Terpadu Pemberantasan Judi Online
     

    Riautrust.com adalah media online yang melayani informasi dan berita dengan mengutamakan kecepatan serta kedalaman informasi. Selengkapnya

    free html hit counter
     
    Quick Links
     
    + Home
    + Redaksi
    + Disclaimer
    + Pedoman Berita Siber
    + Tentang Kami
    + Info Iklan
     
    Kanal
     
    + Riau Region
    + Politik
    + Ekbis
    + Metropolitan
    + Peristiwa
    + Nasional
    + Sport
    + SainsTech
    + Showbiz
    + Mozaik
    + Lifestyle
    + Internasional
    + Indeks
     
     

    Alamat Redaksi/Pemasangan iklan:

     
    Komplek Beringin Indah
    Jalan Kulim No. 121, Pekanbaru, Riau
    (0761)63515 - 0812-76-47104

    iklan_riautrust@yahoo.com
    redaksi_riautrust@yahoo.com
    www.riautrust.com
     
    Copyright © 2023 riautrust.com, all rights reserved